VISI | FOPPSI SUMATERA SELATAN

0

VISI FOPPSI PROVINSI SUMATERA SELATAN

“TERWUJUDNYA OPERATOR PENDATAAN PENDIDIKAN INDONESIA YANG PROFESIONAL SOLID DAN SEJAHTERA DALAM PELAKSANAAN ADMINISTRASI PENDIDIKAN BERBASIS IMTEK”


Dengan Indikator :
  • Seluruh komponen Organisasi memiliki kemampuan secara profesional
  • Bekerjasama secara kolaboratif baik dengan instansi pemerintah maupun dengan organisasi lain dalam memperjuangkan anggota
  • Peduli terhadap fenomena sosial kemasyarakatan anggota Organisasi
  • Norma Agama dan Norma Sosial menjadi landasan berpikir dan bertindak seta berkemampuan di bidang Ilmu dan Teknologi

Post a Comment

 
Top